Buat para kalian para pecinta durian, tahu nggak sih kalau rasa dari buah durian itu dipengaruhi dari bagaimana cara memanennya?
Perlu diketahui buah durian ini memang sangat unik. Jika buahnya sudah tua dan matang, buah ini bisa jatuh sendiri tetapi sayangnya buah durian biasanya jatuh pada malam hari, biasanya para petani dari buah durian nungguin durian jatuh, sampai tengah malam. Begitu mereka ingin tidur karena sudah lelah dan ngantuk, eh tiba-tiba buah duriannya jatuh.
Orang-orang bilang, jika makan buah durian yang baru saja jatuh dari pohon akan memberikan sebuah sensasi rasa yang sangat berbeda. Buah durian akan terasa lebih nikmat serta segar.
Bapak Arief selaku owner dari duren wak roban mengatakan saat durian jatuh dari pohon, saat itu pula proses fermentasi pada buah durian dimulai. Proses fermentasi pada buah durian ini mengubah rasa dalam daging durian. Proses fermentasi ini mengubah enzim serta karbohidrat menjadi gula dan mempengaruhi rasa ke dalam daging duren
Proses masaknya durian itu sebenarnya sudah dimulai ketika mengantung dipohon.
“Durian yang enak itu durian jatuhan karena matang sudah pada waktunya”
Bapak Arief
Jatuhnya buah durian terkadang bisa merusak penampilan buah itu sendiri, bahkan bisa menyebabkan kulit dari buahnya retak bahkan pecah. Padahal penampilan luar dari buah durian itu sangat penting. Apalagi di Jawa, buah durian itu termasuk buah yang mahal. Salah satu jenis buah durian yang mahal seperti musang king bisa dihargai sekitar 300rb per kg.
Oleh karena itu memang penting amannya jika buah durian yang sudah dikit lagi akan jatuh atau matang sempurna diikat ke batangnya, agar ketika matang dan terlepas dari pohon tidak jatuh langsung ke tanah tapi tergantung di batangnya dan kemudian dipanen matang pohon.
Inilah alasan mengapa buah durian diikat, agar buahnya tidak jatuh langsung terjatuh dari pohon dan tetap mempunyai rasa yang sangat begitu nikmat.
Para Sobat pecinta buah durian tidak perlu repot berburu ke hutan, kebun, serta agrowisata untuk bisa merasakan nikmatnya buah durian nikmat yang jatuh dari pohon atau biasa dikenal durian fresh kami kedai duren wakroban menyiapkan berbagai macam jenis durian fresh dari durian montong, bawor, medan bahkan sampai durian musang king tersedia di kedai kami.
Alamat kedai duren wakroban Jl. Meruya Ilir Raya No.54, Meruya Utara, Kec. Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11630, bisa juga pesan melalui whatsapp atau langsung kunjungi website kami.
==================================================
Support Sosial Media kita juga ya
Website : https://durenwakroban.id/
Facebook :
Instagram :
Youtube :